Benci Teruntuk Siapa
Benci! Teruntuk siapa?
Sehingga lambang tanya selalu dipertanyakan
Sehingga lambang tanya selalu dipertanyakan
Benci! Maksudnya apa?
Apa perkara rasa yang hinggap kelain bunga
Atau bermaksud untuk menghantui cerita
Kenpa? mengharus ada benci
Pemaksaankah atau hanya cara
Tujuannya untuk apa?
Biar kau bahagia?
Atau cerita rekayasa sehingga kesalahan harus menjelma?
Apakah ada bidikan rupa yang lebih berkirana?
Sehingga dengan bebas mata memandang bunga
Memang rasa membawa ceria
Benar ceria beralih luka
Namun benci itu kenapa harus ada?
Atau ada yang berbeda
Sehingga logika salah mendefenisikan ruang rasa
Karya. Je.es
Masyaalah bagus banvett😊
BalasHapusterimakasih. semoga suka dengan saya sajikan ini. semoga kembali lagi ke blog ini
HapusNamun kenapa benci itu kenapa harus ada?
BalasHapusAah ... Keren ini sih